Bantuan sosial atau bansos tersebut akan diberikan kepada keluarga miskin atau rentan miskin yang sudah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) kemensos.
Pemerintah memberikan bansos dengan tujuan bisa mengurangi beban pengeluaran dari keluarga penerima manfaat karena telah menerima sejumlah uang atau bahan sembako.
Baca Juga : Usia 40 Tahun Kebawah Tidak Dapat Bansos PKH, Cek Faktanya Disini
Pada bulan September tahun 2022 ini pemerintah akan memberikan bansos tambahan untuk menjawab permasalahan masyarakat terkait kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) yakni Bantuan Langsung Tunai (BLT) BBM sebesar Rp600.000.
Untuk bansos BLT BBM pemerintah memberikan kepercayaan kepada PT Pos Indonesia sebagai lembaga penyalur bansos BLT BBM Rp. 600 ribu tersebut.
Bansos BLT BBM Rp. 600 ribu ini diharapkan akan bisa mengurangi beban kebutuhan masyarakat, tentu tekanan kepada masyarakat, dan bahkan mengurangi kemiskinan, sehingga kita bisa memberikan dukungan kepada masyarakat yang memang hari hari ini dihadapkan pada tekanan terhadap kenaikan harga. Ungkap Menteri Keuangan, Selasa, 30 Agustus 2022.
Berikut ini cara cek penerima bansos BLT BBM Rp. 600 ribu, silahkan dicoba dan mudah-mudahan termasuk sebagai calon penerimanya :
Program Keluarga Harapan (PKH) diberikan khusus bagi keluarga kurang mampu yang, dan terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) diberikan secara tunai kepada keluarga penerima manfaat yang sudah masuk kategori dan sudah terdaftar sebagai penerimanya.
Pada bulan September tahun 2022 ini pemerintah akan memberikan bansos tambahan untuk menjawab permasalahan masyarakat terkait kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) yakni Bantuan Langsung Tunai (BLT) BBM sebesar Rp600.000.
Bantuan Sosial BLT BBM
BLT BBM akan disalurkan selama 4 bulan mulai September hingga Desember 2022 mendatang dengan nominal Rp 150.000 per bulan. BLT BBM akan diberikan sebanyak 2 kali artinya, setiap 2 bulan penerima akan menerima BLT sebesar Rp 300.000.Untuk bansos BLT BBM pemerintah memberikan kepercayaan kepada PT Pos Indonesia sebagai lembaga penyalur bansos BLT BBM Rp. 600 ribu tersebut.
Bansos BLT BBM Rp. 600 ribu ini diharapkan akan bisa mengurangi beban kebutuhan masyarakat, tentu tekanan kepada masyarakat, dan bahkan mengurangi kemiskinan, sehingga kita bisa memberikan dukungan kepada masyarakat yang memang hari hari ini dihadapkan pada tekanan terhadap kenaikan harga. Ungkap Menteri Keuangan, Selasa, 30 Agustus 2022.
Cara cek penerima BLT BBM Rp. 600 ribu.
Untuk memastikan diri sendiri apakah sebagai calon penerima bansos BLT BBM Rp. 600 ribu atau tidak, bisa mengeceknya sendiri melalu laman cekbansos.kemensos.go.idBerikut ini cara cek penerima bansos BLT BBM Rp. 600 ribu, silahkan dicoba dan mudah-mudahan termasuk sebagai calon penerimanya :
- 1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id
- Masukkan provinsi, kabupaten, kecamatan, dan desa atau kelurahan
- Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP
- Ketik 8 huruf kode (dipisahkan spasi) sesuai yang tertera dalam kotak kode
- Jika kode huruf kurang jelas, klik "refresh" untuk mendapatkan huruf kode baru Kemudian,
- klik "cari data".
Bantuan Sosial PKH
Program Keluarga Harapan yang selanjutnya disebut PKH adalah program pemberian bantuan sosial bersyarat kepada Keluarga Miskin (KM) yang ditetapkan sebagai keluarga penerima manfaat PKH. PKH adalah program yang dibuat sebagai upaya percepatan penanggulangan kemiskinan.Program Keluarga Harapan (PKH) diberikan khusus bagi keluarga kurang mampu yang, dan terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) diberikan secara tunai kepada keluarga penerima manfaat yang sudah masuk kategori dan sudah terdaftar sebagai penerimanya.
Baca Juga : Ketahui Perbedaan Bansos PKH dan BPNT Supaya Tidak Gagal Paham
Bantuan PKH disalurkan kepada keluarga penerima manfaat (KPM) per triwulan, yang terbagi menjadi 4 tahap penyaluran. Tahap Pertama (Januari, Februari dan Maret), Tahap Kedua (April, Mei dan Juni), Tahap Ketiga (Juli, Agustus dan September), Tahap Keempat (Oktober, November dan Desember).
Bansos BPNT adalah bantuan sosial pangan dalam bentuk non tunai dari pemerintah yang diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) setiap bulannya melalui mekanisme akun elektronik yang digunakan hanya untuk membeli bahan pangan di pedagang bahan pangan/e-warong yang bekerjasama dengan bank HIMBARA.
Untuk bisa mengetahui apakah termasuk bagian dari penerima bansos PKH mapun BPNT bisa dicek melalui aplikasi cek bansos yaitu : cekbansos.kemensos.go.id
Bantuan PKH disalurkan kepada keluarga penerima manfaat (KPM) per triwulan, yang terbagi menjadi 4 tahap penyaluran. Tahap Pertama (Januari, Februari dan Maret), Tahap Kedua (April, Mei dan Juni), Tahap Ketiga (Juli, Agustus dan September), Tahap Keempat (Oktober, November dan Desember).
Bantuan Sosial BPNT
Bansos BPNT merupakan bansos reguler yang diberikan setiap bulan kepada keluarga katetori miskin yang sudah termasuk dalam kelompok Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).Bansos BPNT adalah bantuan sosial pangan dalam bentuk non tunai dari pemerintah yang diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) setiap bulannya melalui mekanisme akun elektronik yang digunakan hanya untuk membeli bahan pangan di pedagang bahan pangan/e-warong yang bekerjasama dengan bank HIMBARA.
Untuk bisa mengetahui apakah termasuk bagian dari penerima bansos PKH mapun BPNT bisa dicek melalui aplikasi cek bansos yaitu : cekbansos.kemensos.go.id
Post a Comment for "3 Daftar Bansos Pemerintah Yang Akan Cair Bulan September Tahun 2022, Salah Satunya Bansos Rp300"